Pengertian Whitehat SEO dan Blackhat SEO ~ RenSEO

Pengertian Whitehat SEO dan Blackhat SEO

Pengertian Whitehat SEO dan Blackhat SEO

Halo kawan, maaf nih sebelumnya Admin Ren kemarin tidak update artikel nih, baru sempat sekarang. Oh iya 2 hari yang lalu kita membahas tentang Apa itu SERP serta Fungsinya. Sekarang kita akan membahas tentang Pengertian Whitehat SEO dan Blackhat SEO.
pasti kalian yang sudah pernah bergabung di group atau di forum forum yang membahas tentang SEO, pasti group atau forum forum itu sendiri akan membahas tentang Whitehat SEO itu apa? Blackhat SEO itu apa? Dan Perbedaan Antara Whitehat SEO dan Blackhat SEO? Nah Admin Ren akan menjelaskannya didalam artikel ini.


Apa itu Blackhat SEO?

Dimana ada kebaikan disitu ada kejahatan. Di dalam ilmu SEO pun ada juga teknik yang benar benar murni dan juga ada teknik yang mencurangi untuk tujuan yang tertentu.
Blackhat SEO adalah optimasi yang dilakukan dengan cara yang curang untuk memaksakan search engine agar melihat situs website tertentu dan memaksa meningkatkan peringkat terhadap website itu sendiri yang menggunakannya. Mungkin orang orang yang melakukan optimasi secara Blackhat SEO atau teknik SEO yang curang ini dia sangat terobsesi dengan SEO dan dia lelah untuk menunggu sampai websitenya terindex di halaman awal di search engine Google. Namun Algoritma Search Engine sudah bisa melihat beberapa teknik yang diterapkan oleh si Pengguna ini untuk mendapatkan hasil yang sangat cepat dengan cara Blackhat SEO ini. Seperti halnya dengan mengelabui search engine ya contohnya menulis keyword dengan berlebihan, menggunakan keyword dengan warna text yang tranparan atau tidak terlihat, melakukan auto visitor atau robot pengunjung dimana kita akan mendapatkan pengunjung secara cuma cuma dengan menggunakan aplikasi atau software, dan masih banyak lagi deh teknik Blackhat SEO yang harus kita hindari karena nantinya website kita akan terkena penalty dari Bang Google itu sendiri karena kamu sudah melanggar aturan yang sudah dibuat oleh Bang Google.


Baca juga nih jobsmart.co.id : Situs informasi lowongan kerja terbaru di indonesia


Apa itu Whitehat SEO?

Jika Blackhat SEO itu teknik yang buruk atau curang, maka Whitehat SEO itu sebaliknya yaitu teknik yang baik atau murni.
Whitehat SEO adalah suatu teknik yang baik dan tidak melanggar aturan Bang Google, teknik ini adalah teknik yang dianggap etis dan sopan untuk melakukan Optimasi SEO. Gunanya untuk apa? Gunanya untuk meningkatkan peringkat website atau pagerank, meningkatkan posisi SERP kita dihadapan Search Engine, dan lainnnya. Namun untuk melakukan Whitehat SEO ini suatu teknik yang membutuhkan proses yang cukup lama untuk di index oleh Search Engine dan nantinya kita akan mendapatkan hasil yang memuaskan.

Untuk sebab itu, kebanykan blogger pemula atau blogger yang sudah malas untuk mengoptimasi secara baik dan dibilang teknik blackhat seo itu adalah alternatif untuk mereka, Blackhat SEO itu ada resikonya juga, resikonya adalah menyebabkan website kita di DeIndex atau lenyap dihadapan Search Engine, jika di Search Engine Google bisa disebut dengan Google Sandbox. Oleh sebab itu kita melakukan optimasi yang jujur jujur saja jangan mencurangi Search Engine, sebab apa? sebab teknik Blackhat itu teknik yang curang. Nah dari perbedaan Blackhat SEO dan Whitehat SEO ini adalah kalau Blackhat SEO itu sebuah teknik yang mengelabui search engine dan itu termasuk licik, kalau Whitehat SEO adalah sebuah teknik yang baik dan benar menurut Webmaster itu sendiri.
Jadi kamu sudah mengetahui Apa itu Whitehat SEO? Apa itu Blackhat SEO? dan Perbedaan Blackhat SEO dan Whitehat SEO? Semoga faham ya apa yang Admin Ren jelaskan diatas. Semoga artikel ini membantu untuk para pemula yang belum mengetahui teknik teknik SEO.
Sekian dari saya untuk pembahasan Pengertian Whitehat SEO dan Blackhat SEO, kurang atau lebihnya mohon maaf Wassalamualaikum War'rahmatulahi Wabarakatu.
Kamu baru saja membaca artikel yang berkategori Blogger / SEO dengan judul Pengertian Whitehat SEO dan Blackhat SEO. Kamu bisa bookmark halaman ini dengan URL https://renseo.blogspot.com/2015/08/pengertian-whitehat-seo-dan-blackhat-seo.html. Terima kasih telah berkunjung ke Website Ini!
Selanjutnya
« Prev Post
Sebelumnya
Next Post »

6 comments

Klik di sini untuk bercomments
August 6, 2015 at 10:58 AM ×

nice info gan, skarang baru ngerti tentang seo..

Balas
avatar image
August 6, 2015 at 4:06 PM ×

Sangat membantu mas bagi pemula jadi mendasar pengetahuan bagi mereka. Kalau teknik seo itu terbagi dua jenis.

Saya sendiri selama ini lebih fokus dengan white karena lebih natural daripada black hanya sesaat aja efeknya.

Balas
avatar image
September 4, 2015 at 11:27 AM ×

Ohh begitu mas, memang sih kalau white itu natural dan butuh kesabaran, tapi kalau orang yg ingin cepat terindex malah memilih teknik blackhat seo, karena dia mudah terindex dan juga tidak tahan lama.

Balas
Admin Renaldi

Berkomentarlah dengan relevan ya kawan. Gunakannlah kata-kata yang bisa dimengerti oleh orang lain, dan jangan kata-kata yang mengandung SEX, SARA, dan lain sebagainya.

Admin Ren

ConversionConversion EmoticonEmoticon